SIKAP CARING PERAWAT DENGAN PELAKSANAAN ORAL HYGIENE PADA PASIEN STROKE DI RUANG PENYAKIT DALAM RSUD dr T.C. HILLERS MAUMERE

Agustina Sisilia Wati Dua Wida, Yohanes Paulus Pati Rangga, Anastasia Holydiaz Tapun

Abstract


Pasien stroke memiliki keterbatasan aktivitas sehingga perawat perlu memiliki sikap caring terutama dalam perawatan oral hygiene. Pentingnya oral hygiene untuk mencegah terjadinya infeksi rongga mulut serta meningkatkan nafsu makan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan sikap caring perawat dengan pelaksanaan oral hygiene pada pasien stroke.

Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan desain penelitian cross sectional. Populasi adalah semua perawat ruang penyakit dalam RSUD dr. T.C. Hillers Maumere berjumlah 48 responden sedangkan sampel berjumlah 35 responden. Pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling, analisis data menggunakan uji Chi-square.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa sikap caring perawat lebih banyak sikap caring negatif (77,1%) dan pelaksanaan oral hygiene lebih banyak tidak dilakukan yakni 77,1%. Berdasarkan uji Chi Square didapatkan pearson ChiSquare atau X² hitung 35.000 > X² tabel 3,841, maka H0 ditolak dan Ha diterima selain itu juga dapat dilihat nilai signifikan 0,000 (p-value < α 0,05) yang berarti bahwa terdapat hubungan antara sikap caring perawat dengan pelaksanaan oral hygiene pada pasien stroke di Ruang Penyakit Dalam RSUD dr. T.C.Hillers Maumere.

Manajemen rumah sakit diharapkan dapat memfasilitasi peralatan kebersihan mulut serta lebih meningkatkan motivasi perawat dalam melakukan tindakan oral hygiene.

 

Kata Kunci: Oral hygiene, Sikap Caring, Stroke

Full Text:

PDF

References


Andayani, T. (2019). Hubungan Tingkat Kepuasan Kerja Dengan Perilaku Caring Perawat Di Instalasi Rawat Inap Rumah Sakit Tk. II dr. Soepraoen Malang.

Anggoro, W. T., Aeni, Q., & Istioningsih, I. (2019). Hubungan Karakteristik Perawat Dengan Perilaku Caring. Jurnal Keperawatan Jiwa, 6(2), 98-105.

AHA. (2017). Let’s talk about Risk Factors for Stroke. Dipetik November 1, 2021, dari www. strokeassociation.org:https ://www.strokeassociation.org/idc/groups/strokepublic/@wcm/@hcm/documents/downloadable/ucm _309713.pdf

AHA/ASA. (2017). About Stroke. Dipetik November 1, 2021, dari www.stroke association.org:http://www.strokeassociation.org/STROKEORG/AboutStr oke/AboutStroke_UCM_308529_Sub HomePage.jsp

Balqis, Q. (2019). Hubungan Caring Perawat Terhadap Pelaksanaan Oral hygiene Pada Pasien Di Ruang Rawat Inap Penyakit Dalam RSUP DR. M. Djamil Padang (Doctoral dissertation, Universitas Andalas).

Depkes, R. I. (2009). Klasifikasi umur menurut kategori. Jakarta: Ditjen Yankes Erdianti Wowor, (2017), Hubungan Sikap Caring Perawat Dengan Pelaksanaan Oral hygiene Pada Pasien Total Care di RSU Pancaran Kasih GMIM Manado.

Farid, Azadin M. (2015). Skripsi. Gambaran Praktik Oral hygiene oleh Perawat pada Pasien Terintubasi di Intensive Care Unit Rumah Sakit Ken Saras Ungaran. Semarang : Perpustakaan Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Ngudi Waluyo Ungaran.

Firmansyah, C. S., Noprianty, R., dan Karana, I. (2019) Perilaku Caring Perawat Berdasarkan Teori Jean Watson di Ruang Rawat Inap. Jurnal Kesehatan Vokasional, 4(1), 33-47. Gurusinga. (2013). Perilaku Caring Perawat dan Kepuasan Pasien Rawat Inap. Tesis. Medan: Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara.

Hindawi. (2019). Stroke Research And Treatment, 2019. Prevalence Of Stroke AndAssociated Risk Factors In Sleman District Of Yogyakarta Special Region, Indonesia. Diakses dari https://www. hindawi. com/journals/srt/ 2019/2642458/

Ilkafah, (2017), Skripsi: Perilaku Caring Perawat Dengan Kepuasan Pasien Di Ruang Rawat Inap Private Care Cantre RSUD Dr. Wahidin Sudiro Husodo Makassar 2017. Vol. 8 No. 2.

Istiqomah. (2019). Hubungan Sikap Caring Perawat dengan Pelaksanaan Oral Hygien pada Pasien Stroke berbasis Teori Swanson di ruang Flamboyan, RSUD Jombang. ISSN 2502-3632 (Online) ISSN 2356-0304 (Paper) Jurnal Online Internasional & Nasional Vol. 7 No.1, Januari – Juni 2019 Universitas 17 Agustus 1945 Jakarta, 53(9), 1689–1699. www.journal.uta45jakarta.ac.id

Juwariyah, T., Joyo, N. B. W., & Santosa, W. R.B. (2014). Relationship Between CaringBehavior of Nurse with Patient Satisfactionin VCT Clinic Gambiran Hospital withWatson Theory Approach. Jurnal Ners dan Kebidanan (Journal of Ners and Midwifery),1(3), 177–183. https://doi.org/10.26699/jnk.v1i3.ART.p177 -183.

Kozier, B. (2009). Fundamental of Nursing, Calofornia: Copyright by.

Kuppuswarny. V.L., Murty, S., Sharman, S., Surapaneni, K. M., & Joshi, A. (2014). Oral hygiene Status, Knowledge, Perceptions and Practices among School Settings in rural South India.

Kusnanto (2019). Perilaku Caring Perawat Profesional. Surabaya: Fakultas Keperawatan Universitas Airlangga.

Lasut, E., Lengkong, V. and Ogi, I. (2017). Analisis Perbedaan Kinerja Pegawai Berdasarkan Gender, Usia Dan Masa Kerja (Studi Pada Dinas Pendidikan Sitaro) Analysis of Employee Performance Differences Based on Gender, Age Years of Service (Study of Education Department Sitaro)‟, 5(2), pp. 2771–2780.

Lindsay, M. P., Norrving, B., Sacco, R. L., Brainin, M., Hacke, W., Martins, S., et al. (2020). Global Stroke Fact Sheet 2019. Geneva, Switzerland: World Stroke Organization.

Mekuo, M. D., Tahiruddin, T., & Ananda, S. H. (2022). Hubungan Pengetahuan dan Sikap dengan Pelaksanaan Oral hygiene pada Pasien Stroke Di Ruang Rawat Inap. Jurnal Ilmiah Karya Kesehatan, 2(02), 69-76.

Mesiano, T. (2017). World Stroke Day 2017.What’s Your reason for preventing stroke?.

Mohammad, D., Rababah, A., & Nassani, M. Z. (2018). Attitudes and practices of nursing toward oral care of hospitalized patients- A cross-sectional survey in. https://doi.org/10.4103/jehp.jehp

Pertiwi. (2012). Skripsi. Tingkat Kepuasan Klien Terhadap Kualitas Tindakan Keperawatan dalam Pemenuhan Kebersihan Diri dan Hubungan Terapeutik Perawat – Klien. Yogyakarta: Program Studi Ilmu Keperawatan Universitas Gajah Mada.

Purwaningsih, Diah Fitri. (2018). Perilaku Caring Perawat Pelaksana di Ruang Rawat Inap. Jurnal Ilmiah Kesehatan,61-67.

Riskesdas. (2018). Laporan Provinsi Nusa Tenggara Timur Riskesdas 2018: Lembaga Penelitian dan Pengembangan Kesehatan 10.22435/ Jpppk.Viii.426.

Setianingsih, S., Riandhyanita, F., & Asyrofi, A. (2017). Gambaran Pelaksanaan Tindakan Oral Hygiene Pada Pasien Di Ruang Intensive Care Unit (ICU). Jurnal Perawat Indonesia, 1(2), 48–53. https://doi.org/10.32584/jpi.v1i2.45

Sheldon, L. K. (2010). Komunikasi untuk Keperawatan: Berbicara dengan Pasien. Erlangga.

Sulistyorini. (2018). Pengaruh Pelatihan Sepuluh Carative Caring Terhadap Perilaku Caring dan Motivasi Perawat di Instalasi Rawat Inap Rumah Sakit Islam Surabaya. Skripsi. Universitas Nahdlatul Ulama: Surabaya.

Suryani, F. (2010). Hubungan beban kerja dengan perilaku caring perawat di ruang mawar RSI surabaya (Disertasi Doktor, Tesis).

Suryani, M., Sahar, J. and Gayatri, D. (2011). Hubungan Lingkungan Kerja Dengan Perilaku Caring Perawat Di RS PGI Jakarta‟, p. 95. Available at: http://jurnal.unpad.ac.id/mku/article/download/3121/ 2391.

Susilaningsih, Francisca Sri, Valentina Belinda, dan Marisa Mar‟atus Sholihah. (2020). Hubungan Kecerdasan Emosional dengan Sikap Caring Mahasiswa Keperawatan Universitas Padjadjaran. Jurnal Keperawatan Komprehensif, 6(1), 1-69.

Wahyudi et al. (2017). Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Perilaku Caring Perawat di Ruang Perawatan Interna‟, 6(2), pp. 24–33

Wahyudi. (2016). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Perilaku Caring Perawat Di Ruang Perawatan Interna Rsud Sinjai. Journal of Islamic Nursing, 2 Nomer 2, 82–92.

Wulandari, R. (2015). Hubungan sikap caring perawat terhadap pelaksanaan oral hygiene di ruang intensive RSUD Dr. Moewardi Surakarta. Keperawatan.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.